Kyai dan Gawagis Se-Kabupaten Kediri Deklarasi Dukung Menangkan Mas Dhito – Mbak Dewi
Dhohotv.com, KEDIRI – Kami segenap ulama se-Kabupaten Kediri mendukung dan mensukseskan Mas Dhito dan Mbak Dewi untuk melanjutkan menjadi Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kediri periode 2024-2029. Semoga Allah SWT meridhoi. Lanjutkan…,Lanjutkan. Deklarasi yang ucapkan Kiai dan Gawagis dari pondok pesantren tersohor di Kediri, berlangsung di Hotel Grand Surya Hotel Kota Kediri, Senin malam (30/9/2024)…